Tuesday, September 29, 2009

Distro R.I.P (Recovery Is Possible) Bukan Sembarang Distro

Recovery Is Possible (RIP) adalah distro linux yang berbasis slackware.
Gw biasa pake distro ini untuk recover, misalnya menarik data yang ke delete, partisi yang ke format, mempartisi, Dll.

Walaupun ukuran distro ini sangat kecil (93 Mb) tapi mempunyai fungsi yang luar biasa .

Dia banyak mendukung banyak file system (Reiserfs, Reiser4, ext2/3, iso9660, UDF, XFS, JFS, MINIX, MS DOS, NTFS, VFAT, Dll)

Yang baru di versi baru ini (9.3) :
· Updated kernel 2.6.29.6
· Updated Firefox 3.5
· Updated e2fsprogs 1.41.7
· Updated Grub2 1.96+svn Jul 4, 2009
· Updated mutt 1.5.20
· Updated lzip 1.7

Silahkan download di sini :
http://www.tux.org/pub/people/kent-r...PLinuX-9.3.iso

Friday, September 25, 2009

tunnel di windows dengan putty

Gw ngenet pk sp***y dimana klo penggunaan setelah 3 Gb katanya akan di sesuaikan tapi kok di sesuaikannya parah amat ya untuk buka google aja lamanya minta ampun.
sudah konfigurasi firefox di about:config ternyata ngefeknya sedikit ya sudah lah akhirnya gw mencoba untuk tunnel, biar ngacir ngenetnya (maunya).

pertama-tama anda siapkan server yang mau di tunnel.
lalu siapkan software putty, bisa anda cari di mbah google kok.
setelah itu buka CMD masuk ke directory tempat di mana program putty tersebut berada.
lalu lakukan sintaks "PUTTY.EXE -N -D Port user@Ip-server".
contoh :

Setelah itu anda akan di suruh untuk memasukkan password usernya

Kalau langkah-langkah diatas sudah di lakukan maka anda tinggal merubah settingan network di firefox, yaitu :
Tools >> Option >> Pilih Advanced >> Lalu pilih tab Network >> terus klik Settings
Sesudah itu baru terasa kencang untuk browsing :D

Thursday, September 17, 2009

Jump Break! : Hadiah Ulang Tahun Blogger

Blogger melahirkan fitur baru yang meraka sebut Jump Break! sebagai hadiah ulang tahun blogger yang ke-10 yang dimana bisa disebut juga "read more", dimana yang sebelumnya untuk membuat "read more" ribetnya bukan main tetapi sekarang sudah di permudah.
Cara menggunakannya adalah :
Login dulu di blogger lalu Setting -> Basic lalu di bagin Global setting pilih updated editor.


Setelah itu silahkan cek di modus compose untuk posting maka akan terdapat "insert jump break".


kalau yang terbiasa dengan modus HTML maka cukup dengan menambahkan kode berikut tepat di tempat dimana tulisan kalian harus dipotong.



Untuk mengganti kata "read more..." menjadi "selanjutnya..." atau terserah kalian, kalian bisa mengubahnya di halaman layout lalu editlah di bagian Widget Blog Post


Silahkan mencoba

Turut Berduka cita


Turut Berduka Cita atas meninggalnya ayah dari sahabatku Badrus dikarenakan sakit, Semoga keluarga yang di tinggalkan diberi ketabahan dan arwah beliau dapat diterima di sisi-Nya. Amin

Tuesday, September 15, 2009

Buka bersama dan Futsal with pakarti crew

Tanggal 11 september saya buka bersama di kediaman kak charoline bersama para crew pakarti luhur, walaupun tempatnya membingungkan (maklum pertama kali ke sana). Pada saat makan di sana walaupun makanannya biasa tapi suasana dan kebersamaannya yang ada disana merubah menjadi luar biasa (thank's kak oline&mas bowo[atas tempatnya] dan buat para koki2nya).



















Setelah buka bersama, perjalanan dilanjutkan jam 21.00 ke lapangan futsal (sedikit berolah raga)

Friday, September 11, 2009

Lailatul Qodar

Tak terasa ternyata puasa 10 hari lagi, berarti mulai masuk dari malam lailatul qodar.
wah berarti haru banyak2 berdoa nih, semoga di terima semual amal-amalku. amin

Thursday, September 10, 2009

5 Kantor perusahaan IT terbesar

Yuk kita ngintip isi dari 5 kantor perusahaan IT terbesar
5. Apple

Saturday, September 5, 2009

Backtrack 4

backtrack 4 pre final akhirnya keluar, lumayan buat tester menjelang finalnya. Silahkan di download di sini selamet ngoprek.
Untuk backtrack 4 pre final ukuran filenya bertambah besar dari sebelumnya (terakhir saya coba bactrack 3 final) yaitu 1.3 Gb padahal waktu di backtrack 3 final cukup hanya 1 cd dan pengguna backtrack 4 sekarang makin di manja loh tuk installasinya tidak seribet backtrack 3 final, lalu base nya menggunakan ubuntu.
Lumayan menunggu hingga sehari semalem untuk menyelesaikan downloadnya (keterbatasn bandwith :( ) .